Ad imageAd image

Gempa M 4,9 Guncang Jember Jatim

Redaksi Indoraya
By Redaksi Indoraya 647 Views
1 Min Read
Ilustrasi gempa (Istimewa)

INDORAYA – Gempa berkekuatan magnitudo (M) 4,9 mengguncang wilayah Jember, Jawa Timur (Jatim). Adapun kedalaman gempa 68 Km.

“Kedalaman: 68 Km,” tulis BMKG di akun media sosial X, Selasa (31/10/23).

Berdasarkan informasi dari BMKG, dikutip Selasa (31/10/23) gempa terjadi pukul 04.44 WIB. Adapun titik koordinat 8,82 LS, 113,8 6BT dan pusat gempa 73 Km Tenggara Jember.

BMKG juga mengingatkan bahwa nformasi awal gempa ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data.

BACA JUGA:   40 Gempa Susulan di Jember, BMKG: Masyarakat Tetap Waspada
Share this Article
Leave a comment